Jobdesk :
– Menganalisis kebutuhan staf perusahaan dan menyusun deskripsi pekerjaan untuk posisi yang dibutuhkan.
– Membangun dan mengembangkan sistem perekrutan untuk perusahaan, termasuk membangun jaringan perekrutan di media sosial dan media lainnya.
-Menyaring dan mewawancarai pelamar, serta menyajikan daftar pendek calon kepada manajemen perusahaan.
– Mengelola database kandidat dan melakukan proses onboarding untuk karyawan baru.
– Mengatur proses wawancara dan asesmen, serta melakukan negosiasi dan penawaran kerja.
– Memastikan kesesuaian kandidat dengan budaya organisasi dan kebutuhan perusahaan.
-Pembuatan agenda dan jadwal brifing perusahaan.
-Evaluasi SDM di outlet.